Sunday, August 9, 2009

Tips mencegah mabuk kendaraan

Di bawah ini saya berikan tips untuk mencegah mabuk pada saat dalam perjalanan silahkan di coba cara di bawah ini yaitu :

  1. Sebelum berangkat minumlah air tajin ( air nasi ) yang di campur dengan gula secukupnya.
  2. Ambil ubi jalar yang masih mentah di cuci bersih lalu di makan mentah sebelum berkendaraan.
  3. Minumlah 3 sendok makam madu yang di campur sedikit garam.
  4. Minumlah sedikit air asam jawa yang di beri gula dan garam secukupnya.
Semoga tips sederhana di atas bisa mengatasi dan mencegah kebiasaan mabuk kendaraan yang sering anda alami.

0 comments:

Post a Comment