Getjar merupakan situs faforit para pengguna gadget karena di sana terdapat banyak aplikasi gratis. Tapi sepertinya getjar tidak mengijinkan para pengunjung situs untuk mendownload aplikasi nya secara langsung dengan computer . Di sini saya akan berikan cara yang mudah untuk download langsung ke computer semua aplikasi getjar .
Pertama : Download dulu User Agent Switcher.xpi ini adalah Add-ons untuk browser Mozzila jadi bisa di gunakan untuk browser Firefox atau Seamonkey .
Kedua : Download Useragentswitchcer.xml yang berisi kumpulan seting semua type gadget. Kedua file User Agent Switcher.xpi dan Useragentswitchcer.xml sudah saya kemas jadi satu dalam bentuk kompresi File Rar langsung saja download di sini .
Ketiga : Extract kedalam hardisk misal di hardisk C:\
Keempat : Instal semua yang sudah di download di atas ke browser firefox atau seamonkey . Caranya install dulu User Agent Switcher.xpi dengan tekan pada keyboard Ctrl+O pada firefox cari file User Agent Switcher.xpi di hardisk kemudian dobel klik file User Agent Switcher.xpi , tunggu beberapa saat kemudian klik Install Now . Instalasi selesai .
Kelima : Sekarang tambahkan useragentswitcher.xml . caranya buka Firefox atau seamonkey . Klik menu Tools > Default User Agent > User Agent Switcher > Options Kemudian klik pada Tombol menu Import kemudian cari file Useragentswitchcer.xml dan klik saja .
Keenam : sekarang tinggal seting browser sesuai dengan Type Gadget yang kita punya . dan download app di getjar sepuasnya .
Maka hasilnya seperti gambar di bawah ini :
Langkah Download nya yaitu :
Kunjung situs Getjar kemudian pilih aplikasi yang ingin di download . maka kita akan mendownload File Jad . Buka file Jad ini dengan Notepad atau Wordpad kemudian cari tulisan MIDlet-Jar-URL : misalnya MIDlet-Jar-URL:http://download.getjar.com/downloads/wap/pub-1339597368.9382/84721/KamusLengkapPro_v50.jar kemudian Copy ke browser link URL nya maka file akan langsung di download ke komputer.
1 comments:
thanks. berguna banget bro :)
Post a Comment